Selasa, 09 Juni 2009

Beberapa Cara Mereset Printer

Pedoman Reset Waste Ink Counter pada Canon IP 1880

Berikut ini cara mereset Canon Pixma iP 1880 :
Waste Ink Counter Reset Manual
1. Hidupkan Printer iP1880
2. Tekan dan Tahan Tombol Resume sekitar 2 menit
3. Lepaskan penekanan pada tombol Resume
4. Printer akan kembali normal
Sofware Download

Resetter Printer Canon Seri iP

Resetter Printer Canon Seri iP 1200, 1300, 1600, 1800, 1880, 2200, 2500
Kalo bicara soal Printer, Canon merupakan printer yang populer di Indonesia.
Mungkin dikarenakan harganya relatif murah dan mudah untuk dioperasikan. Untuk model printer sekarang ternyata cukup membuat repot eMPU-nya. Salah satunya harus mereset setelah mengisi tinta.
Berikut ini ada beberapa software yang cukup membantu untuk melakukan tugas tersebut. Resetter ini Compatible dengan Printer Canon iP 1200, 1300, 1600, 1800, 1880, 2200, 2500. Beberapa kemampuan yang bisa dilakukan software ini adalah :
Reset Ink Counter
Reset Waste Ink Counter
Print Head Cleaning
Cleaning
Dry Level
Change Model
EEPROM Operation and Print Head Test
iP Tool : DownloadEEPROM Printer Canon ip6210D/6220D/MP170/MP450/2200/ip600 DownloadMPTool MP150/MP160/MP170/MP180/MP450/MP460 Download


Pedoman Reset Ink Tank Full Error Canon IP1200 dan IP1600

Pedoman Reset Ink Tank Full Error Canon IP1200 dan IP1600
Tahap Pertama (Reset Hardware)
1. Matikan printer, lalu cabut kabel power.
2. Tekan dan tahan tombol Power (gunakan jari telunjuk untuk menahan tombol power).
3. Pasang kembali kabel Power.
4. Gunakan jari tengah untuk menekan tombol Resume sebanyak 2 kali.
5. Lepaskan jari telunjuk anda dari tombol Power.
6. Anda telah menyelesaikan tahap pertama untukreset Ink Tank Full Error (lampu power berkedip-kedip).
Tahap Kedua (Reset Software) agar Permanen1. Download IP1200 & 1600 Resetter dari sini2. Ekstrak / Unrar di folder C:\IP12003. Pastikan attribut semua file bebas dari Read Only.4. Jalankan GeneralTool.exe5. Pada USB Port pilih Port printer anda.6. Pilih (centang) EEPROM CLEAR
7. Sediakan kertas kosong untuk print. Lalu Klik tombol Test Pattern 1
8. Selesai Printer IP1200 dan IP1600 anda normal kembali.
Sumber : http://indoresetter.blogspot.com & http://resetprint.blogspot.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar